Minggu, 23 Januari 2011

Kemampuan Siswa Sekolah Menengah Kejuruan



SMK BISA !!! Semboyan yang diberikan kepada siswa SMK(Sekolah Menengah Kejuruan) dari Menteri Pendidikan mungkin memang tepat seperti apa yang telah dimiliki oleh masing-masing siswa SMK(Sekolah Menengah Kejuruan) . Masing-masing dalam diri mereka telah memiliki kopetensi dan keahlian di bidang masing-masing yang mungkin tidak dimiliki oleh siswa SMA(Sekolah Menengah Atas) . suatu keahlian dari siswa SMK(Sekolah Menengah Kejuruan) mungkin juga tidak akan berguna jika mereka sendiri tidak bisa memanfaatkannya dengan maksimal . hal yang sangat mudah menghambat perkembangan kopentensi yang dimiliki salah satunya adalah keterbatasan ekonomi keluarga yang pastinya tidak dapat mendukung untuk menyediakan fasilitas yang dibutuhkan . Saya sendiri juga merasakan karena saya sendiri juga termasuk tergolong menjadi siswa SMK(Sekolah Menengah Kejuruan) yang termasuk dalam kategori ekonomi keluarga yang mencukupi . Tidak mendukungnya fasilitas yang seharusnya bisa membuat saya menjadi lebih bisa mengembangkan kopetensi yang saya miliki menurut saya itu semua sangat merugikan , bahkan secara tidak sadar saya telah mengacuhkan kopetensi yang saya mikili . lain halnya dengan siswa SMK(Sekolah Menengah Kejuruan) yang bisa dibilang termasuk dengan status sosial keluarga yang memadai dengan kata lain orang tua mereka mampu menyediakan fasilitas yang mereka perlukan untuk mengembangkan dan memaksimalkan kopetensi yang mereka dapatkan di dalam pendidikan SMK(Sekolah Menengah Kejuruan)

.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Catatan Pelajar Copyright © 2009 Designed by Ipietoon Blogger Template In collaboration with fifa
Cake Illustration Copyrighted to Clarice